Untuk mempermudah pengguna dalam mengolah data di
Ms. Office Power Point, maka aplikasi tersebut sudah menyediakan shortkey
(tombol cepat) yang berfungsi untuk mengakses menu dengan cepat.
Berikut adalah kumpulan dari shortkey yang tersedia
di Ms. Power Point :
- Ctrl + A = Menyeleksi semua objek slide (tampilan Normal), menyeleksi
semua slide (Slides tab dan Slide Sorterview), menyeleksi semua naskah (di
tabulasi Outline)
- Ctrl + B = menebalkan teks yang terseleksi
- Ctrl + C =Copy/ menggandakan naskah atau object sebelum Paste
- Ctrl + D =menduplikasi objek slide (Normal view), Memduplikasi slides
yang terseleksi (saat tampilan Slide Sorter, menduplikasi Layout dan Slide
Master (dalam tampilan Slide Master)
- Ctrl + Shift + D =Menduplikasi slide yang aktif
- Ctrl + E =Rata tengah naskah (saat tampilan Normal view), mengubah
Pointer ke Eraser/penghapus (saat tampilan Slide Show)
- Ctrl + F= Membuka kotak dialog Find
- Ctrl + G =Menggroup Objek Objek yang terseleksi
- Ctrl + Shift + G =Ungroup objek yang sudah di group
- Ctrl + H =Membuka kotak dialog Replace, menyembunyikan Pointer dan
tombol Navigasi (saat tampilan Slide Show)
- Ctrl + I = Memiringkan teks yang terseleksi
- Ctrl + J =Rata kiri kanan teks yang terseleksi
- Ctrl + K =Mamasukan hyperlink
- Ctrl + L =Perataan kiri teks yang terseleksi
- Ctrl + M = Memasukan slide baru (tampilan Normal dan Slide Sorter) atau
memasukan Master baru (tampilan Slide Master)
- Ctrl + N= Membuat presentasi baru
- Ctrl + O= Membukan file presentasi yang sudah di simpan
- Ctrl + P= Masuk ke kotak dialog Print options, mengubah Pointer ke Pen
(tampilan Slide Show)
- Ctrl + Q = Keluar dari halaman kerja PowerPoint
- Ctrl + R = Perataan kanan teks yang terseleksi
- Ctrl + S = Save/Menyimpan slide (menyimpan pertama), Save As (untuk
slide yang belum tersimpan), Membuka semua kotak dialog slide
(tampilan Slide Show)
- Ctrl + T= Membuka kotak dialog Font, menampilkan task bar komputer
(tampilan Slide Show)
- Ctrl + U = Menggaris bawahi teks yang terseleksi, menyembunyikan pointer dan
tombol navigasi dalam 15 detik (saat tampilan Slide Show)
- Ctrl + V = Paste
- Ctrl + Alt + V =Paste Special/Paste untuk objek atau
format tertentu
- Ctrl + W = Menutup presentasi yang aktif
- Ctrl + X = Cut/memotong objek/slide untuk di pindahkan/paste
- Ctrl + Y = Mengulang atau redo
- Ctrl + Z = Undo
- Ctrl + F1 = Menyembunyikan dan menampilkan Ribbon (bersifat: On/Off)
- Ctrl + F2 = Print Preview
- Ctrl + F4 = Menutup presentasi yang aktif
- Ctrl + F5 = Broadcast Slide Show
- Ctrl + F6 = Berpindah antara file presentasi yang aktif terbuka dengan
yang tertutup/sebelumnya terbuka, minimize
- Ctrl + Shift + F6 = Berpindah antara file powerpoint yang
terbuka aktif dengan yang yang sebelumnya barusan dibuka
- Ctrl + F12 = Membuka presentasi
- Ctrl + Tab = Berpindah antar prentasi yang terbuka
- Ctrl + Space = Reset semua format teks ke format default (hanya yang
terseleksi di format Outline pane)
- Ctrl + Backspace =Menghapus satu kata yang di sebelah
kanan
- Ctrl + Delete = Menghapus satu kata yang ada di
sebelah kiri kursor
- Ctrl + Home = ke awal kata pertama tulisan yang terseleksi di slide
pertama
- Ctrl + End = Ke akhir kata di tulisan yang terseleksi pada slide akhir
- Ctrl + Enter = Berpindah ke text placeholder berikutnya di presentasi
- Ctrl + Left Arrow =ke awal dari kata berikutnya
- Ctrl + Shift + F =Masuk ke kotak dialog Font saat teks
terseleksi
- Ctrl + Shift + P = Masuk ke kotak dialog Font saat
teksnya terseleksi
- Ctrl + Shift + F12 = Print
- Ctrl + Shift + C =Mencopy attribute objek
- Ctrl + Shift + V =Paste attribute Objek
- Ctrl + Shift + Tab =Berpindah antara Slides tab, Outline
tab, dan Slides pane (semuanya dalam tampilan Normal).
- Ctrl + Shift + Left Arrow =Menseleksi atau membatalkan
penseleksian untuk satu kata sebelah kiri
- Ctrl + Shift + Right Arrow = menseleksi atau mambatalkan penseleksian
untuk satu kata disebelah kanan
- Ctrl + Shift + Up Arrow = menseleksi/memblok atau membatalkan
blok untuk satu paragrap atas
- Ctrl + Shift + Down Arrow = menseleksi/memblok atau membatalkan
blok untuk satu paragrap bawah
- Ctrl + Shift +>Ctrl +] =Membesarkan ukuran huruf/font
- Ctrl + Shift +<Ctrl + [ = Mengecilkan ukuran huruf/Font
- Ctrl + Shift + atau Ctrl + Shift + Alt + > = membuat Superscript untuk teks yang
terseleksi
- Ctrl + = atau Ctrl + Shift + Alt + < = membuat Subsript untuk teks yang
terseleksi
Post a Comment
Post a Comment